Kado Hari Guru, SMAN 3 Bandar Lampung Dapat Es Krim Joyday
Di Hari Guru Nasional, sejumlah guru SMAN 3 Bandar Lampung mendapatkan kado istimewa berupa pembagian es krim Joyday dari PT Yili Indonesia. Pembagian es krim merupakan bentuk perhatian terhadap para guru yang mendedikasikan diri dalam upaya mencerdaskan bangsa.