RPA Perindo Komitmen Beri Pendampingan Hukum Korban Mafia Tanah di Maluku
Relawan Perempuan dan Anak (RPA) Perindo berkomitmen untuk memberikan pendampingan hukum kepada Betty Pattikayhatu (67) warga Ambon, Provinsi Maluku.