Jababeka Sambut Baik Penerapan Aturan Sertifikat Elektronik
Kota Jababeka yang merupakan kota mandiri berbasis teknologi tentunya menyambut positif aturan terkait sertifikat elektronik.