Rayakan HUT Kemerdekaan RI ke-79, MNC Bank Gelar Promo Istimewa
MNC Bank yang merupakan bagian dari MNC Group (IDX: BHIT), saat ini tengah menggelar beragam promo istimewa selama bulan Agustus 2024.