IHSG Loyo Hari Ini, Ditutup Melemah ke Level 7.702
IHSG kembali ditutup ke zona merah pada sesi terakhir perdagangan ke level 7.702,73. Terdapat 236 saham menguat, 353 saham melemah dan 211 saham stagnan.