Tren Positif Sepak Bola Putri Usia Dini Terus Berkembang
Penyelenggaraan Soccer Challenge-Bandung Series 2 2024 memperkuat tren positif yang menandai tumbuhnya ekosistem sepak bola putri di level usia dini.