BI Buka Suara Soal Kantornya Digeledah KPK Terkait Dana CSR
Bank Indonesia (BI) buka suara soal penggeledahan yang dilakukan KPK terkait dugaan korupsi penggunaan penyalahgunaan dana corporate social responsibility (CSR).