Apakah Muslimah Boleh Memakai Kulot?
Hukum memakai kulot atau celana panjang longgar untuk busana seorang muslimah penting diketahui, karena berkaitan dengan cara menutup aurat wanita yang berbeda dengan pria.