ASN Pemprov DKI Wajib Pakai Transportasi Umum, Begini Respons KAI
PT KAI menyambut baik dan mendukung penuh langkah Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung dalam mendorong penggunaan transportasi massal untuk ASN di lingkungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.