BREAKING NEWS! Asap Putih Muncul dari Cerobong Kapel Sistina, Paus Baru telah Terpilih
Dengan asap putih mengepul dari cerobong asap Kapel Sistina, jelas proses pemungutan suara telah berakhir dan para kardinal telah memilih pengganti Paus Fransiskus.