Harga Batu Bara Global Terperosok, India Jadi Biang Kerok
Harga batu bara di pasar global kembali tertekan pekan ini dipicu penurunan impor dari India yang merupakan salah satu konsumen terbesar dunia.