Sapi Kurban Presiden Prabowo di Sukoharjo Diberi Nama Bangkit, Beratnya 9,75 Kuintal
Satu ekor sapi dari peternak di Desa Mranggen, Kecamatan Polokarto, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah dipilih oleh Presiden Prabowo Subianto untuk dijadikan hewan kurban.