Review Redmi 13X: Kamera 108MP Harga Sejutaan, HP Murah Spek Dewa?
Xiaomi kembali membuat gebrakan di pertengahan 2025 lewat Redmi 13X, smartphone yang diklaim sebagai pangeran di segmen entry-level. Seperti apa?