JP Morgan Prediksi Runtuhnya Dolar AS, Berapa Tahun Lagi?
JP Morgan memproyeksikan dominasi dolar AS sebagai mata uang global hanya bisa 40 tahun lagi sebelum akhirnya tergantikan.