Potongan Paha Manusia Kembali Ditemukan di Sungai Batang Anai, Diduga Milik Korban Mutilasi
Potongan tubuh manusia kembali ditemukan mengapung di aliran Sungai Batang Anai, tepatnya di bawah jembatan akses menuju Bandara Internasional Minangkabau (BIM), Kabupaten Padang Pariaman, Kamis (19/6/2025) sekitar pukul 14.00 WIB.