Indonesia dan Jerman Perkuat Kolaborasi Sediakan Jalur WNI Bekerja di Luar Negeri
Indonesia dan Jerman sepakat memperkuat kolaborasi untuk menyediakan jalur yang adil dan etis bagi WNI yang ingin bekerja di luar negeri.