Ketua DPP Heran Demo di Kantor PPP Berubah Jadi Menuntut Rommy Dipecat
Ketua DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) M. Thobahul Aftoni merespons aksi demo Kader PPP Penjaga Marwah Partai di depan Kantor DPP PPP, Menteng, Jakarta Pusat pada Jumat (20/6/2025).