Keutamaan Zikir Setelah Salat, Kunci Terkabulnya Hajat
Keutamaan zikir setelah salat penting diketahui umat Islam. Sebab, zikir adalah kunci dari sekian banyak kebahagiaan di dunia maupun di akhirat sekaligus jalan terkabulnya hajat atau keinginan.