Lebih dari 1.200 Pelajar Ramaikan Athletics Challenge Seri 1 2025
Ajang Athletics Challenge Seri 1 2025 yang digelar pada 20-22 Juni 2025 sukses besar, menyedot partisipasi 1.267 pelajar dari 109 sekolah di Kudus.