Selat Hormuz Ditutup, Harga Minyak Mentah Bakal Jadi Berapa?
Satu hal yang sudah pasti terjadi adalah harga minyak mentah Brent naik dari USD65 per barrel di awal Juni menjadi USD73 di pertengahan Juni 2025. Setelah Israel menyerang Iran pada tanggal 13 Juni 2025.