Mentan Amran Copot Oknum ASN yang Sewakan Lahan Negara 300 Hektare
Mentan, Amran mencopot oknum aparatur sipil negara atau ASN yang terbukti menyewakan lahan negara seluas 300 hektare kepada pihak luar.