Di Usia 62 Tahun, PM Australia Anthony Albanese Nikahi Pacarnya
Di usia 62 tahun, PM Albanese resmi menikahi kekasihnya yang bernama Jodie Haydon. Anjingnya menjadi pembawa cincin pernikahan.