KPK Sita Senjata Api saat Penggeledahan Kasus Dugaan Suap di Ponorogo
KPK menyita senjata api saat melakukan serangkaian penggeledahan terkait kasus dugaan suap dan gratifikasi di lingkungan Pemerintah Kabupaten Ponorogo.