Sampaikan Ucapan Natal, Prabowo Ajak Jaga Persatuan hingga Doakan Korban Bencana
Presiden Prabowo Subianto menyampaikan ucapan Selamat Hari Natal 2025 kepada seluruh umat Kristiani di Indonesia serta di berbagai belahan dunia.