PPPK Kemenham Dibuka 7 Januari 2026, Cek Daftar Jurusan yang Dibutuhkan
Cek jurusan kuliah yang dibutuhkan Kementerian Hak Asasi Manusia (Kemenham) yang membuka seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2026 mulai 7 Januari 2026.