Retret Kabinet di Hambalang, Prabowo Singgung Gejolak Dunia
Presiden Prabowo Subianto mengungkapkan alasan mengumpulkan para jajaran Kabinet Merah Putih untuk retret Jilid II di Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Selasa ini.