BRI Kembali Raih Resertifikasi ISO 29119, Kukuhkan Posisi sebagai Bank Pertama di Indonesia Bersertifikasi TMMi Level 3
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI mencatatkan pencapaian penting dalam penguatan teknologi informasi dengan berhasil meraih sertifikasi Test Maturity Model Integration (TMMi) Level 3.