Bakamla Tegaskan Peran Garda Terdepan Keamanan Laut pada HUT ke-20
Momentum dua dekade pengabdian ini menjadi penegasan Bakamla RI sebagai garda terdepan keamanan laut Republik Indonesia.