IHSG Sepekan Sempat Tembus 9.000, Kapitalisasi Pasar Capai Rp16.301 Triliun
BEI periode 5 hingga 9 Januari 2026, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil mencatatkan sejarah baru dengan menyentuh level psikologis 9.000.