Gun Gun Heryanto Dikukuhkan sebagai Guru Besar, Resmi Sandang Gelar Profesor Komunikasi Politik
Akademisi Gun Gun Heryanto dikukuhkan sebagai Guru Besar Ilmu Komunikasi Politik dalam sidang senat terbuka yang digelar di Auditorium Harun Nasution, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Rabu (14/1/2026).