Duel Teknologi, Putin Tantang Sistem Misil Barat Tembak Jatuh Rudal Hipersonik Oreshnik
Biarkan mereka mengidentifikasi target di Kyiv, pusatkan semua sistem pertahanan udara dan rudal mereka di sana, lalu kita akan serang dengan Oreshnik. Mari kita lihat apa yang terjadi.