Ban Pecah Nggak Bikin Panik, Ini Jurus Jitu Anti Jungkir Balik!
Pecah ban mobil menjadi salah satu penyumbang kecelakaan yang cukup tinggi. Kurangnya pemahaman pengemudi dalam mengendalikan kendaraan saat mengalami pecah ban menjadi salah satu faktor.