Cuaca Dingin Selimuti Gaza, 6 Bayi Meninggal Gegara Hipotermia
Hanya dalam seminggu cuaca dingin menyelimuti Gaza, enam bayi di seluruh wilayah itu meninggal karena hipotermia. Berapa suhu di Gaza?