Dukung Sekolah Rakyat, PSI: Menyasar Simpul Awal Masalah
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) mendukung sepenuhnya program Sekolah Rakyat yang digagas pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Presiden meresmikan 166 Sekolah Rakyat di Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Senin (12/1/2026).