Dari Gitar Hingga Aksi Sosial, Kisah Seru Alumni Indonesian Idol di Kita Kepo!
Indonesian Idol 2018 menjadi salah satu musim yang melahirkan finalis dengan kemampuan vokal mumpuni sekaligus keahlian memainkan instrumen musik.