Pakai Rompi Tahanan KPK, Bupati Pati Sudewo: Saya Ini Dikorbankan
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Bupati Pati Sudewo (SDW) sebagai tersangka kasus dugaan pemerasan calon perangkat desa. Penetapan tersangka ini usai Sudewo terjaring dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK, Senin (19/1/2026).