Kronologi Perempuan Tewas usai Lompat ke Rel Stasiun Gondangdia Tersambar Kereta Api Gajayana
Seorang pengguna KAI Commuter tersambar Kereta Api (KA) Gajayana di Stasiun Gondangdia, Jakarta Pusat pada Rabu (21/1/2026) pukul 17.50 WIB.