Aktivasi Coretax Tembus 12,4 Juta, Pelaporan SPT Capai 531.425
Direktorat Jenderal Pajak (DJP) mencatat tren kenaikan signifikan pada pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh).