Reza Arap Bersimpuh dan Peluk Orang Tua Lula Lahfah usai Pemakaman
Reza Arap masih merasakan kesedihan mendalam atas kepergian sang kekasih, Lula Lahfah. Usai prosesi pemakaman, Reza Arap bersimpuh dan memeluk ayah dan ibu Lula.