Serikat Pekerja Hyundai Protes Penggunaan Robot Atlas
Namun, sebelum kemampuan robot tersebut diuji, Serikat Pekerja Hyundai di Korea Selatan memprotes rencana tersebut, karena khawatir akan memengaruhi pekerjaan yang ada.