3 Jet Tempur Rafale Baru Indonesia Sudah Tiba di Sarang Black Panther Pekanbaru
Sebanyak tiga unit pesawat tempur generasi 4.5 yang dipesan Indonesia dari perusahaan Prancis, Rafale, telah tiba di Tanah Air.